API Kirim Pesan WhatsApp

Dokumentasi bagaimana Anda bisa kirim pesan whatsapp menggunakan API Pejer

Berikut adalah panduan untuk mengirim pesan WhatsApp melalui API Pejer.

  1. Persiapkan akun Pejer Anda Untuk mengirim pesan WhatsApp melalui Pejer, Anda membutuhkan akun Team Pejer yang sudah terhubung dengan aplikasi WhatsApp Anda. Jika Anda belum memiliki akun Pejer, Anda dapat mendaftar pada halaman https://portal.pejer.app/register

  2. Kirim pesan Kirim pesan pertama Anda melalui endpoint:

POST https://portal.pejer.app/api/v1/teams/TEAM_ID/messages

Body Request

- to - type - body

Contoh menggunakan cURL

curl -X POST \ https://portal.pejer.app/api/v1/teams/TEAM_ID/messages \ -H 'Accept: application/json' \ -H 'Authorization: Bearer API_TOKEN' \ -F to=+628123456789 \ -F type=chat \ -F body=HelloWorld

TEAM_ID dan API_TOKEN bisa Anda dapatkan pada halaman Settings -> Pejer License. Untuk mendapatkan API_TOKEN, Silahkan klik Regenerate Token.

© 2023 Pejer. All rights reserved.